Solusi Custom Nada Dering Panggilan Masuk Android (Ringtone)
Image source: Alor Poth Islam |
Cara menambahkan MP3 Custom Untuk Nada Dering Panggilan Masuk (Ringtone) pada Smartphone Android dari Video Youtube.
Tahapannya ada 5:
2. Konversi Online Pada Video ke MP3
3. Buat Folder Baru "Ringtones"
4. Pindahkan File MP3 ke Folder "Ringtones"
5. Pilih Pengaturan Ringtones di Android
Berikut Rincian Teknis Tahapan yang dapat dilakukan langsung melalui Smartphone Android Anda:
1. Copy link video youtube
Masuk ke Software Youtube di Smartphone, tekan "Share", lalu pilih "Copy Link", dan pastikan ada muncul tulisan "Copied".
2. Konversi video youtube menjadi mp3
3. Buka File Manager, Ke Penyimpanan Internal, Buat Folder Baru "Ringtones"
4. Pindahkan File Unduhan MP3 Hasil Konversi Youtube tadi ke Folder Ringtones
5. Masuk ke Pengaturan Android dan Pilih Nada Dering Barunya
Selamat! Anda telah berhasil.
Image source unsplash.com/@mohammadmetri |
Jika masih belum berhasil silahkan lihat kembali langkah-langkah sebelumnya yang mungkin terlewatkan.
Komentar?TulisTutup